ZONALITERASI.ID – Pengurus Besar (PB) PGRI melalui Asosiasi Profesi dan Keahlian Sejenis (APKS) menggelar diskusi bertema ‘Urgensi Penundaan Revisi Undang-Undang Sisdiknas’.
Diskusi ini diselenggarakan pada Sabtu, 26 Februari 2022, pukul 12.30 – 17.00 WIB, melalui fasilitas Join Zoom Meeting dan bisi diikuti melalui Live Streaming Youtube PB PGRI.
Dalam diskusi yang dimoderatori Wijaya, M.Pd. dan Dudi Wahyudi, M.Pd. ini tampil Keynote Speaker Kepala BKSAP Kemendikbudristek, Anindito Aditomo, S.Psi., M.Phil., Ph.D.
Adapun Narasumber diskusi yaitu:
1) Prof. Dr. Anah Suhaenah Suparno, M.Pd. – Ketua Prodi Pendas Pasca Sarjana UHAMKA Jakarta;
2) Prof. Dr. A. Hamid Hasan – Guru Besar UPI;
3) Prof. Dr. Suyanto – Guru Besar UNY;
4) Prof. Dr. Unifah Rosyidi, M.Pd. – Ketua Umum PB PGRI;
5) Prof. Dr. Ace Suryadi, Ph.D. – Ketua Lembaga Kajian PB PGRI;
7) Dr. Ferdiansyah – Anggota Komisi X DPR RI;
8) Alpha Ammirrachman, Ph.D. – Ketua Aliansi Penyelenggara Pendidikan;
9) Dr. Ki Saur Panjaitan – Ketua BMPS Nasional;
10) Ir. David J. Tjandra, M.A. – Ketua Umum MPK;
11) Rm. Vinsensius Darmin Mbula OFM – Ketua Majelis Nasional Pendidikan Katolik (MNPK);
12) Dudung Abdul Qodir, M.Pd – Ketua Dewan Eksekutif APKS PB PGRI;
13; Dr. Sumardiansyah P.K – Ketua Departemen LitBang PB PGRI.
Pendaftaran diskusi di:
bit.ly/satufrekuensi-007.
Sementara untuk Join Zoom Meeting:
bit.ly/livesatufrekuensi-007
Meeting ID: 867 0111 1002
Passcode: SF012022
(des)***