Hasil Tes Kemampuan Akademik (TKA) SD-SMP nantinya akan digunakan untuk Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) 2026, khususnya untuk jalur prestasi. Ujian tersebut dijadwalkan pada April 2026.