ZONALITERASI.ID – Program Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMP dan SMA 2023 tahun ajaran 2023/2024 di Jawa Barat digelar mulai 17 sampai 20 Juli 2023.
Selain memperkenalkan lingkungan sekolah, MPLS juga diwarnai dengan kegiatan menarik lainnya, salah satunya berbaur dengan peserta lainnya sebagai kelompok.
Dalam MPLS ini, biasanya peserta juga diwajibkan membuat yel-yel MPLS yang ceria dan menarik untuk dibawakan setiap kali memulai aktivitas di lingkungan sekolah.
Dilansir dari laman Pikiran Rakyat, berikut ini 4 yel-yel MPLS yang singkat dan mudah dihafal untuk siswa SMP dan SMA.
1. Yel-yel MPLS dengan nada Meraih Bintang (Via Vallen)
Kuyakin kita ‘kan menang
Agar besok bisa dikenang
Semua usaha dilakukan
Maksimalkan dengan doa
Terus fokus satu titik
Hanya itu, titik itu
Tetap fokus kita kejar
Lampaui batas
Terus fokus satu titik
Hanya itu, titik itu
Tetap fokus kita kejar
Dan raih juara
Yo yo ayo, yo ayo yo yo ayo
Yo ayo yo yo ayo
Yo ayo yo yo wo o o
Yo yo ayo, yo ayo yo yo ayo
Yo ayo yo yo ayo
Kita datang, kita lihat, kita menang
MPLS menginspirasi, memotivasi, dan memberi peluang cerah!
Kami siap mengeksplorasi, belajar dengan semangat,
Bersama-sama meraih masa depan yang gemilang, tak terbatas!
2. Yel yel pakai lagu Saykoji – Online
Pagi siangku selalu
Mendapat tugas melulu
Ikut MPLS
Ikut MPLS
Tidur telat bangun pagi-pagi
Lupa gosok gigi apalagi mandi
Pakai sepatu lupa kaki kaos
Sampai sekolah terlambat lagi
Yel yel SMP, SMA dan SMK lagu di sini senang di sana senang
Siapa kita?!!!
Kelompok…!!!
Siapa kita?!!!
Kelompok…!!!
Kelompok … kelompok …
Kelompok yang paling kompak
Dalam kegiatan, masa pengenalan, di lingkungan …. (SMP,SMA,SMK atau nama sekolahan)
la la la la lalala la la la la lalala la la la la lalala
(diakhiri tepuk tangan)
3. Yel Yel dengan nada lagu Anak Kambing Saya
Mana di mana, regu paling kece.
Regu paling kece, ya regu melati.
Mana di mana, regu paling hebat.
Regu paling hebat, ada di regu melati.
Regu Terkeren hei heii!
Regu Terkeren hei heii!
Regu Terkeren ada di regu melati!.
4. Yel-yel MPLS dari Lagu Kepompong – Sind3ntosca
Hai kawan semuanya
Apa kabar kalian
Semoga baik saja
Hay kawan semuanya
Perkenalkanlah kami
Dari kelompok 1 kece
Kita di sini siap untuk ikutan MPLS
Ayolah kawan kita harus semangat
Di sekolah keren ini
SMA kita tercinta
Kelompok 1 lah yang paling smangat
Selain smangat juga selalu kompak
Kelompok 1 lah yang paling hebat
Paling hebat
Itulah kumpulan contoh yel-yel MPLS yang bisa dipakai untuk semua tingkatan. Selamat mengikuti MPLS bagi siswa baru SD, SMP, dan SMA. Semangat! (des)***